detikNews
Terduga Teroris Perempuan Diamankan di Bekasi, 2 Rekannya Dicokok di Kalimalang
Perempuan inisial DYN diamankan polisi beserta sebuah bom, di lokasi indekos yang beralamat di Bekasi. Dua orang rekan DYN dicokok polisi di kawasan Kalimalang.
Sabtu, 10 Des 2016 18:41 WIB







































