detikFinance
Bernanke Bikin Lesu Wall Street
Saham-saham di bursa Wall Street tergelincir setelah pidato Gubernur Bank Sentral AS Ben Bernanke. Namun perdagangan sangat tipis akibat terjadinya badai salju di East Coast.
Kamis, 11 Feb 2010 07:07 WIB







































