detikNews
Polisi Tangkap Penyeleweng Bantuan Pengungsi Sinabung
Polisi kembali mengungkap kasus penyelewengan bantuan untuk pengungsi korban erupsi Gunung Sinabung. Pelaku mengambil barang bantuan dari posko dan disimpan di rumahnya sebelum dijual.
Rabu, 19 Feb 2014 20:43 WIB







































