Bobby mengatakan pihaknya hanya membangun masjid di lokasi Islamic Center, Medan Labuhan. Dia menyebut untuk bangunan lain perlu kerjasama dengan pihak ketiga.
SYL mengungkap pernah memberikan uang Rp 1,3 M kepada Firli Bahuri. Kapolda Metro menyebut memungkinkan memanggil lagi Firli usai pengakuan SYL tersebut.
SYL menyebut sempat menyerahkan uang senilai Rp 1,3 miliar kepada Firli Bahuri. Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto menyebut kesaksian tersebut fakta menarik.
KPK mengembangkan kasus korupsi bansos Kemensos 2020-2021. Kini kasus yang diusut ialah dugaan korupsi pengadaan bansos presiden saat penanganan COVID-19.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan pembebasan pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (PBB-P2) untuk rumah di bawah Rp 2 miliar.
Polisi menyelidiki perampokan bersenjata di Tulang Bawang Barat, Lampung, di mana pelaku membawa kabur Rp 800 juta dari truk yang akan disetor ke bank.
Anggota Komisi XI DPR Mekeng sedih usai OJK dinyatakan WDP dalam laporan BPK. Mekeng mengkritik OJK atas perolehan opini tersebut yang menurutnya memalukan.