detikNews
Kapolda: Korban Adalah Pelaku Tunggal Ledakan Pospol Kartasura
"Telah terjadi ledakan di simpang tiga Tugu Kartasura. Satu orang menjadi korban yang juga diduga sebagai pelaku," kata Kapolda Jateng.
Selasa, 04 Jun 2019 02:34 WIB







































