detikNews
Pengasuh yang Bawa Kabur Anak Ketua KPID Jabar Baru 10 Hari Bekerja
Meta (yang diperkirakan berusia 20 tahun), baru 10 hari bekerja sebagai pengasuh di kediaman Ketua KPID Jabar Neneng Atiyatul Faiza. Keluarga tak pernah mengira ia tega membawa kabur Zahfa Fatiya Mubarok (2 tahun).
Rabu, 05 Sep 2012 07:40 WIB







































