detikNews
Windows to Indonesia 2013 Digelar di Kyiv Ukraina
Pada tanggal 24-26 Mei 2013 Kedutaan Besar Republik Indonesia di Kyiv menyelenggarakan pameran tunggal “Windows to Indonesia 2013” (WTI 2013), yang berlangsung di gedung Ukrainian House, Kyiv, Ukraina.
Jumat, 24 Mei 2013 17:55 WIB







































