detikNews
Viral Pria Menikahi 2 Perempuan, Istri Pertama Carikan yang Kedua Buat Suami
Seorang pria di Bangkalan diviralkan menikahi dua perempuan sekaligus. Namun yang diviralkan tidak benar. Pria itu menikah lagi atas permintaan istri pertama.
Selasa, 01 Des 2020 16:05 WIB







































