detikNews
Ketua Komnas HAM: Kasus Masa lalu Jadi Pingpong Politik
Otto Nur Abdullah terpilih sebagai Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia untuk periode 2012-2017. Pria berperawakan kurus dan berkumis tebal ini sejatinya bukan orang baru di dunia penegakan HAM. Apa katanya tentang kasus-kasus HAM selama ini?
Senin, 03 Des 2012 12:11 WIB







































