detikNews
KPK Harap ASN Terbukti Korupsi Segera Dipecat
Ada 2.674 orang ASN yang kasus korupsinya sudah inkrah. Dari jumlah itu masih ada 2.357 orang yang masih aktif dan tidak diberhentikan.
Selasa, 04 Sep 2018 11:44 WIB







































