detikFinance
Pangan Dunia Harus Naik 70% Cegah Krisis Makanan
Produksi pangan dunia diproyeksikan harus bertambah hingga 70% selama 30 tahun ke depan untuk mengimbangi pertambahan penduduk dunia.
Kamis, 23 Jun 2011 13:32 WIB







































