detikNews
Anggota DPR Minta Aparat yang Dikirim ke Ambon Objektif
Wakil Ketua Komisi III DPR, Aziz Syamsuddin, meminta agar aparat keamanan yang dikirim untuk mengamankan kondisi di Ambon bersikap netral. Ia berharap kasus di Ambon tidak terulang.
Senin, 12 Sep 2011 10:39 WIB







































