Rollingstone
Shakira Dikontrak Live Nation dan Sony Music Senilai 60 Juta Dollar AS?
Penyanyi solo wanita kebangaan Kolombia, Shakira dikabarkan tinggal selangkah lagi menuju kesepakatan kontrak dengan dua raksasa musik dunia sekaligus untuk merilis tiga album terbarunya di masa yang akan datang.
Selasa, 08 Mei 2012 15:47 WIB







































