Wolipop
Ultah Pernikahan ke-25, Ini Pesan Romantis Michelle untuk Barack Obama
Michelle dan Barack Obama tengah merayakan hari jadi pernikahan mereka ke-25. Di hari spesial ini, Michelle pun mengirim pesan romantis untuk sang suami.
Rabu, 04 Okt 2017 07:48 WIB







































