Truk tanah tersenggol kereta api di Palembang, Sumatera Selatan. Akibatnya, truk yang parkir di pinggir perlintasan tersebut menghantam bengkel rumahan warga.
Untuk kereta keberangkatan 15 Juni - 15 Juli 2025, KAI memberikan diskon tiket sampai 20%. Promo ini hadir untuk menemani perjalanan di masa liburan sekolah.
Ada diskon tiket kereta sebesar 30% yang berlaku pada 5 Juni sampai 31 Juli 2025. Promo ini juga berlaku pada 14 kereta ekonomi stainless steel new generation.
"Dengan berbagai perbaikan dan penyesuaian, peningkatan prasarana mulai hari ini tanggal 1 Juli 2025 KA Bandara bisa ditempuh dengan waktu 46 menit," kata Asdo.
Suara 'duk-duk' kereta berasal dari celah sambungan rel yang dirancang untuk keselamatan. KAI menjelaskan pentingnya celah untuk mencegah pelengkungan rel.