detikInet
Iran: Kami Ingin Jaringan Internet yang Halal
Iran berencana membangun jaringan internet nasional yang terpisah dari internet global. Tentu ada sejumlah alasan mengapa negara di Timur Tengah ini melakukan inisiatif tersebut, salah satunya terkait penegakan moral agama.
Selasa, 31 Mei 2011 14:52 WIB







































