Wolipop
Amy Winehouse Terobsesi Jadi Ibu
Sebelum kematiannya, Amy Winehouse sering mengungkapkan kalau ia ingin menjadi seorang ibu. Tapi keinginan tersebut kini hanya menjadi mimpi yang tak akan terwujud.
Rabu, 03 Agu 2011 15:11 WIB







































