Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan, keputusan PPKM Darurat bukanlah pilihan yang mudah bagi pemerintah.
Mensos Risma blusukan ke penerima program sembako di Tuban. Risma kaget saat mendapat pengakuan bahwa warga hanya menerima bansos dua bulan (Juli-Agustus).
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari bersama Kasat Reskrim Polresta Mojokerto Iptu Hari Siswanto melakukan sidak di dua gudang Bulog Cabang Surabaya Selatan.
Pemprov DKI mulai besok akan menyalurkan bansos beras ke 907.616 KK di 6 wilayah kota dan kabupaten di Jakarta. Pembagian beras dilakukan hingga 17 Agustus.
Pemkot dan DPRD Solo menyepakati anggaran belanja tak terduga APBD Perubahan 2021 menjadi Rp 110 M. Jumlah ini naik 1.000 persen dari APBD murni tahun ini.