detikNews
Transparansi Laporan Keuangan Partai Versi ICW: PKS Paling Kooperatif
Indonesia Corruption Watch (ICW) merilis hasil Indeks Transparansi laporan keuangan 9 partai politik melalui permintaan informasi ke parpol. Hasilnya, PKS menjadi partai pertama yang langsung memberikan konfirmasi.
Kamis, 12 Mar 2015 15:01 WIB







































