detikNews
Sepak Terjang Delegasi Pemuda Indonesia di Negosiasi Y20 Rusia
Pada ajang Y20 Summit yang merupakan rangkaian G-20 Leaders' Summit tersebut, para delegasi yang rata-rata berusia 19-24 tahun menyampaikan aspirasi mereka terkait dengan masalah-masalah mendesak pada level global.
Sabtu, 22 Jun 2013 19:35 WIB







































