Pengadilan Negeri (PN) Wates, Kulon Progo, mengabulkan permohonan ubah gender seorang perempuan menjadi laki-laki karena memiliki orientasi seksual berubah.
Kejari Kota Tegal menahan Ketum GNPK RI M Basri terkait kasus UU ITE. Basri mengunggah postingan soal kasus korupsi yang diduga mencemarkan nama baik Kodim.
Anggota Komisi VI DPR RI dari Fraksi Gerindra, Andre Rosiade memfasilitasi pertemuan 11 Bupati/Wali Kota se-Sumatera Barat dengan Mentan, Syahrul Yasin Limpo.
Kendaraan pikap N 9610 BD yang mengalami kecelakaan dibawa ke Unit Laka Satlantas Polres Malang. Pikap maut menyebabkan 8 orang tewas itu sedang diselidiki.
Maldives yang dulu bukanlah Maldives yang sekarang. Sebelum ramai dijamah turis, Maldives adalah kepulauan yang ditumbuhi kelapa dengan air laut sebening kaca.
Ternyata, Ganjar Pranowo sempat bertemu Megawati sebelum konflik dengan Puan muncul ke permukaan. Ada satu momen Ganjar dan Megawati tersenyum bersama.