detikHealth
Diabetes Mau Buka Puasa Pakai Es Campur? Dokter: Silakan Saja
Diabetes bukan berarti tidak boleh makan ini-itu. Makan apa saja boleh, termasuk es campur! Tapi tetap ada yang harus diperhatikan.
Kamis, 09 Mei 2019 17:10 WIB







































