detikFinance
Pemerintah Tak Ingin Proyek Batal, Ada Opsi Modifikasi MRT Jakarta
Pemerintah pusat berkomitmen merealisasikan proyek Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta agar terwujud. Pemerintah tak mau proyek ini batal, dan siap mencari jalan tengah.
Kamis, 20 Des 2012 12:39 WIB







































