detikFinance
Sri Mulyani: Pertumbuhan Kredit 2010 Bisa Lebih Dari 15%
Target pertumbuhan kredit perbankan sebesar 15%-17% di 2010 yang dikatakan oleh BI dinilai terlalu rendah dan dan tidak sesuai dengan kondisi pertumbuhan ekonomi yang diperkirakan meningkat tinggi di 2010.
Senin, 30 Nov 2009 19:15 WIB







































