detikNews
PAN Siapkan Zulkifli Hasan Jadi Menteri
Ketua Umum DPP PAN Soetrisno Bachir (SB) meminta para kader PAN bekerja serius memenangkan partai berlambang matahari itu dalam Pemilu 2009. PAN akan memasang kader terbaiknya dari Lampung, Sekjen PAN Zulkifli Hasan sebagai menteri jika menang.
Kamis, 02 Apr 2009 14:38 WIB







































