Dari sejumlah vokalis yang sering tampil bersama Dewa 19, ada salah satu di antara mereka yang bayarannya disebut-sebut paling mahal. Ini dia sosoknya.
Once Mekel dan Ahmad Dhani tengah menjadi pemberitaan soal royalti lagu. Terlepas dari itu, Once kerap menyanyikan lagu keren yang bukan ciptaan Ahmad Dhani.