detikTravel
Menpar Ingin SDM Pariwisata Unggul dengan Pusat Riset di Bali
Sebuah pusat riset dan pendalaman industri pariwisata dirasakan perlu ada di Indonesia. Menpar Arief Yahya meresmikan MarkPlus Center for Tourism and Hospitality untuk menambah daya saing pariwisata.
Sabtu, 08 Nov 2014 15:30 WIB







































