detikNews
Ayah Mempelai Wanita Tewas, Ratusan Tamu Pesta Keracunan
Pesta pernikahan harusnya diwarnai kebahagiaan. Namun bagi pasangan ini, pesta itu berubah jadi tragedi. Ratusan tamu keracunan makanan. Bahkan ayah mempelai perempuan meninggal. Duh!
Rabu, 17 Sep 2008 10:41 WIB







































