detikNews
Gara-gara Jalan Rusak, 5 Perempuan di Desa Ini Melahirkan di Hutan
Infrastruktur jalan yang masih buruk di Jateng sangat berpengaruh pada kehidupan masyarakat. Di sebuah desa di Kabupaten Batang, ada 5 ibu yang terpaksa melahirkan di tengah hutan karena tidak sempat ke rumah sakit akibat jalan rusak.
Rabu, 16 Apr 2014 15:42 WIB







































