detikFinance
Ekonomi RI Sudah Baik, Agus Marto Pasrah Soal Kenaikan Rating
Fitch Ratings baru-baru ini memperbaiki outlook Indonesia dari 'stabil' ke 'positif'. Untuk kelanjutan kenaikan peringkat menyusul perbaikan outlook itu, menteri keuangan Agus Martowardojo memilih pasrah.
Kamis, 17 Mar 2011 11:18 WIB







































