detikFinance
AKR Corporindo Sebar Dividen ke Pemegang Saham Rp 252 Miliar
AKR Corporindo menyetujui pembagian dividen sebesar Rp 252,59 miliar kepada seluruh pemegang saham atau 38,96% dari laba tahun 2013.
Senin, 12 Mei 2014 13:01 WIB







































