detikNews
5 Napi di Lapas Karawang Otaki Penipuan Via Telepon
Kelompok napi yang menamakan diri 'Geledek' ini melancarkan aksinya dari dalam Lapas. Mereka memperdaya korban, seolah-olah saudara atau teman korban.
Kamis, 17 Mei 2018 21:36 WIB







































