detikNews
Nada Bicara Cirus yang Lantang Sempat Picu Emosi Anggota Panja Mafia Hukum
Dalam RDP dengan Panja Pemberantasan Mafia Hukum dan Pajak di DPR, jaksa Cirus Sinaga seringkali menjawab pertanyaan dengan suara khasnya yang lantang. Hal ini sempat beberapa kali memicu emosi para anggota Panja.
Senin, 04 Apr 2011 17:28 WIB







































