detikTravel
Gara-gara Bocah Kehilangan Baju, Maskapai Delta Heboh
Ini baju bukan sembarang baju. Maskapai Delta Airlines kelimpungan gara-gara seorang penumpang cilik kehilangan baju. Masalahnya, baju ini milik sang ayah yang meninggal 2 tahun lalu dan sangat penting untuk si bocah.
Selasa, 23 Apr 2013 16:51 WIB







































