detikNews
Dukung SBY Jadi Ketum, Ketua DPD Babel: Beliau Sosok Pemersatu
Kongres Partai Demokrat yang akan dilaksanakan pada 2015 memunculkan wacana dukungan aklamasi kepada SBY. Menurut Ketua DPD PD Kepulauan Bangka Belitung Babel, Eko Wijaya, dukungan aklamasi tersebut merupakan hal yang wajar.
Sabtu, 27 Des 2014 15:26 WIB







































