Di film terbarunya 'Jingga', Lola Amaria menggaet empat bintang untuk menjadi pemeran utamanya. Uniknya mereka adalah pendatang baru di dunia layar lebar.
Aktor yang tengah laris manis di layar bioskop, Chicco Jerikho sedang menjajal panggung baru. Bukan layar lebar dan televisi, melainkan teater musikal.