detikNews
Deddy Mizwar: Jangan Sampai Ada Warga yang Mati Kering
Mendatangi warga korban banjir di tempat pengungsian, Wakil Gubernur Jabar Deddy Mizwar menanyakan soal bantuan logistik makanan. Ia menyatakan, jangan sampai ada warga yang kelaparan akibat tidak mendapat bantuan logistik makanan.
Selasa, 23 Des 2014 14:42 WIB







































