Belakangan, isu pemulangan WNI eks ISIS mengemuka. Presiden Jokowi hingga para politikus membicarakannya, pro dan kontra muncul. Begini duduk perkaranya.
Jokowi menghadiri peringatan Hari Pers Nasional di Banjarbaru, Kalsel. Jokowi meminta masyarakat diberikan konten informasi yang sehat dengan berita yang baik.
Sebanyak 8 jenazah yang berada di lokasi pemakaman umum Kampung Narengang ,Kelurahan Ranggamekar, Kota Bogor direlokasi dari tebing yang terkena longsor.
Delapan jenazah yang terdampak longsor di tempat pemakaman umum dimakamkan kembali di dalam satu lubang yang sama berjarak sekitar 30 meter dari bibir tebing.