Nelayan asal Sungsang, Banyuasin, Sumsel, bernama Yogi Saputra (20), tertembak saat sedang melaut. Setelah kejadian itu, saat ini kondisi korban sudah membaik.
Israel melakukan serangan di dekat titik distribusi bantuan yang dikelola oleh Yayasan Kemanusiaan Gaza (GHF). Serangan itu menewaskan 30 orang di Rafah.
Kebakaran Gudang Munisi Daerah Kodam Jaya di Kabupaten Bogor terjadi pukul 18.05 WIB tadi. Pantauan pada pukul 22.00 WIB sudah tak ada lagi api dan asap.
Kebakaran di Gudang Munisi Daerah Kodam Jaya di Kabupaten Bogor mulai mereda. Namun terhitung sampai pukul 23.00 WIB ledakan masih terdengar dari lokasi.