Serangan Jantung Paling Parah Terjadi Saat Dini Hari
Tingkat keparahan serangan jantung bisa dipengaruhi waktu terjadinya serangan. Penelitian baru-baru ini menemukan bahwa dini hari merupakan waktu di mana serangan jantung mempunyai dampak paling berbahaya bagi jantung.
Rabu, 30 Nov 2011 07:22 WIB







































