detikNews
Hingga Oktober 2013, Separuh Kekerasan pada Anak adalah Kejahatan Seksual
Dari Januari-Oktober 2013, ada 2.792 kasus pelanggaran hak anak dan 1.424 di antaranya merupakan kasus kekerasan. Separuh dari 1.424 kasus kekerasan adalah kejahatan seksual.
Rabu, 20 Nov 2013 12:48 WIB







































