detikNews
Gelapkan Puluhan Mobil Rental, Umang Dibekuk
Awalnya Abdul Rahman alias Umang (31) meminjam mobil untuk keperluan pribadi. Namun, niat jahat Umang muncul. Umang pun menggelapkan puluhan mobil pinjamannya.
Selasa, 11 Agu 2009 17:05 WIB







































