Untuk kombatan ISIS yang berhasil menyelinap, Moeldoko mengatakan akan diadili secara hukum. Hal itu sudah sesuai dengan perundang-undangan di Indonesia.
Belum selesai menghadapi wabah virus corona, China harus kembali berhadapan dengan ancaman virus flu burung. Dilaporkan muncul kasus H5N1 di kota Shayong.
Danrem 172/PWY Kolonel Inf J Binsar Parluhutan Sianipar mengatakan helikopter MI-17 belum dapat dievakuasi karena posisi jatuhnya berada di tebing yang curam.
Kematian Ardyo William Oktaviano (13), pelajar SD kelas IV di Mojokerto masih jadi teka-teki. Disebut-sebut korban dijemput pria berambut panjang memakai anting