Iring-iringan rombongan moge yang melintas saat diberlakukannya aturan ganjil genap di Kota Bogor, berujung sanksi denda dan permohonan maaf para pengendara.
Rapid antigen diterapkan kepada pengendara luar kota yang masuk Sidoarjo. Hari ini ada 302 pengendara yang menjalani rapid antigen dan 5 di antaranya positif.
Pemkot Surabaya akan menindak tegas dan mengancam menutup warung di kawasan Jurang Kuping, Benowo. Ini dilakukan karena menjual miras dan tempat karaoke.