detikNews
Ribuan Orang Ikuti Apel Siaga Bencana di Semarang
Memasuki masa pancaroba, risiko terjadinya bencana semakin meningkat. Untuk mengantisipasi, Pemkot Semarang menggelar apel siaga yang diikuti 1.200 orang dari berbagai elemen.
Kamis, 18 Okt 2012 11:04 WIB







































