Sepakbola
Chelsea Diimbangi Sunderland Tanpa Gol
Chelsea harus puas mendapatkan satu angka dari pertandingan melawan Sunderland di Stadium of Light, Minggu (30/11/2014) dinihari WIB. The Blues ditahan imbang tim tuan rumah dengan skor 0-0.
Minggu, 30 Nov 2014 02:25 WIB







































