Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berencana mengumumkan kebijakan tarif impor balasan (reciprocal tariffs) untuk sejumlah negara pada pekan depan.
Harga emas diprediksi tembus Rp 2.000.000 per gram tahun ini, didorong ketidakpastian ekonomi global. Kenaikan diperkirakan mencapai Rp 600.000 per gram.
Harga emas naik Rp 2.000 per gram menjadi Rp 1.662.000. Prospek investasi emas positif, saatnya beli bertahap. Kenaikan dipicu ketidakpastian ekonomi global.
Donald Trump menugaskan Elon Musk bertugas di DOGE. Program efisiensi ini sudah berdampak ke sejumlah departemen. Ada yang tak boleh disentuh oleh Elon Musk cs?
KEK MNC Lido City merupakan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Pariwisata dengan pengembangan kawasan hunian, komersial, destinasi wisata, dan resor terintegrasi.