Timnas Indonesia dibuat tak berdaya oleh Thailand di leg pertama final Piala AFF 2020. Menpora Zainudin Amali sampai kaget saat menggelar nonton bareng.
Thailand sukses menghajar Indonesia 4-0 di leg pertama Final Piala AFF 2020. Chanathip Songkrasin kembali menjadi bintang kemenangan dengan torehan dua golnya.