Ganjar Pranowo dam Sudirman Said bertemu. Dua orang yang jadi rival dalam Pilgub Jateng 2018 itu tidak membahas politik, tapi soal Palang Merah Indonesia (PMI).
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengimbau pekerja migran Indonesia yang bekerja di Singapura tidak panik menanggapi kenaikan status terkait virus Corona.
Bima Arya menanggapi kejadian tawuran yang menewaskan satu orang remaja. Bima akan meningkatkan patroli di Kota Bogor agar peristiwa serupa tak terulang.
Tiga orang bocah warga Desa Kedungbokor, Kecamatan Larangan, Kabupaten Brebes terseret arus Sungai Pemali saat sedang mancing. Satu bocah dilaporkan hilang.
Tawuran antar remaja terjadi lagi di Kota Bogor dini hari tadi. Dalam kejadian itu, seorang remaja berusia 16 tahun tewas akibat luka bacok di kepala dan leher.
Hujan deras yang mengguyur beberapa jam di kawasan Brebes, Jawa Tengah, menyebabkan banjir di tujuh desa di Kecamatan Ketanggungan, Larangan dan Banjarharjo.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur mendapat penghargaan dari pemerintah pusat. Kali ini, Jatim meraih Penghargaan Partisipasi Aktif Penanggulangan Bencana 2019.