Akibat virus Corona, kini masker menjadi kebutuhan pokok. Jauh sebelum wabah itu menjangkiti dunia, masker merupakan buah tangan khas saat pelesiran ke Jepang.
Ketimbang semprot jalanan pakai disinfektan, lebih baik gencarkan saja pembuatan tempat cuci tangan di banyak titik, serta perbanyak masker bikinan sendiri.
Salah satu cara yang dipercaya untuk mencegah penyebaran virus Corona adalah dengan menyemprotkan cairan disinfektan di jalanan. WHo punya pendapat lain
Hari ini langit Jakarta tampak begitu biru dan bersih. Apakah fenomena birunya langit Jakarta ada kaitannya dengan kebijakan pencegahan Corona (COVID-19)?